Museum Geopark Batur, Objek Wisata Bali dengan Konsep Taman Bumi

Wisata —Kamis, 8 Jul 2021 22:36
    Bagikan  
Museum Geopark Batur, Objek Wisata Bali dengan Konsep Taman Bumi
Museum Geopark Batur, Objek Wisata Bali dengan Konsep Taman Bumi - fb

BALI, DEPOSTBALI

Terkenal dengan objek wisata yang menjadi andalan wisatawan untuk berkunjung. Selain destinasi wisata Bali memiliki keindahan alam yang menjadi alasan Bali memiliki banyak tempat wisata.

Keindahan alam yang mempesona dan kebudayaan yang hingga saat ini masih turun temurun dari nenek moyang. Beserta kuliner yang menggiurkan lidah membuat wisatawan tidak hanya menikmati keindahan alam dan budaya.

Baca juga: Sinopsis Ikatan Cinta 8 Juli 2021, Nino Mengusik Andin untuk Mengambil Reyna

Baca juga: Merendam Wajah dengan Air Dingin Akan Membuat Wajahmu Cantik

Banyak objek wisata yang terletak di Bali, selain pantai kuta dan tanah lot. Ternyata di Bali ada sebuah museum yang menyimpan bantuan letusan Gunung Batur.

Museum ini terletak di Jl. Raya Penelokan Kintamani, Bangli, Provinsi Bali. Museum ini diberi nama Museum Geopark Batur. Museum ini dibangun dengan konsep geopark atau taman bumi.

Baca juga: List of 5 Famous Places that are haunted in Bali and make goosebumps

Baca juga: Inilah 5 Tradisi yang Unik dan Hanya Ada di Bali


Pada awalnya nama museum ini adalah Museum Gunugapi Batur, karena letaknya yang berada di Selatan Gunung Batur. Museum ini tersimpan keanekaragaman geologi, hayati, dan budaya.

Museum ini dibangun atas kerjasama antara DIrektorat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi, Direktorat Jenderal Geologi dan Sumber Daya Mineral, Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral dengan Bappeda Kabupaten Bangli.

Baca juga: Misteri Taman Festival Bali, Wahana Bermain yang Berubah Menjadi Tempat Menyeramkan

Baca juga: Resep Makanan, Jukut Urab Makanan Nusantara Khas Bali

 

Selanjutnya pada tanggal 10 Februari 2004 di Jakarta, diadakan penandatanganan perjanjian kerjasama antara Direktur Jenderal Geologi Sumber Daya Mineral Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral RI, dengan Gubernur Bali dan Bupati Bangli, serta dengan Direktorat Jenderal Perlindungan Hutan dan Konservasi Alam Departemen Kehutanan RI, kaitan dengan pemanfaatan Taman Wisata Alam Panelokan seluas 1,09 Hektar untuk pembangunan Museum Gunungapi Batur.

Peletakan batu pertama pembangunan Museum Gunungapi batur dilakukan tanggal 26 Maret 2004 oleh Direktur Jenderal Geologi Sumber Daya Mineral Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral, Gubernur Bali, dan Bupati Bangli, serta diresmikan tanggal 10 Mei 2007 oleh Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral.

Baca juga: Hotel PI Bedugul Bali yang Sudah Terbengkalai dan Menyimpan Cerita Mistis

Baca juga: Inilah Luka Batin Masa Kecil yang Akan Terbawa Hingga Tumbuh Dewasa

Museum Geopark Batur ini menyajikan informasi Taman Bumi hingga mancanegara. Tidak heran jika pengunjung museum ini cukup ramai. Museum yang dimanfaatkan untuk memberikan informasi dari dari akibatnya letusan gunung berapi di Indonesia kepada masyarakat sekitar.

Museum Geopark Batur ini memiliki diorama yang berbentuk segi enam dan ukuran 2,5xmeter. Museum yang memiliki 2 lantai dan memiliki 3 tema ruangan, yaitu ruang geologi, biodiversity, dan kebudayaan.

Baca juga: List of 5 Famous Places that are haunted in Bali and make goosebumps

Baca juga: These are 5 Unique Traditions Only in Bali

Lantai pertama terdapat lobby utama dan ruangan keragaman geologi. Ketika pengunjung memasuki lobby utama, mereka akan disambut dengan miniatur diorama Gunung Batur yang lebar dan representasi sejarah alam dan kebudayaan di Batur.  

Editor: Putri
    Bagikan  

Berita Terkait