Museum Rasifika yang Ada di Pulau Bali

Wisata —Kamis, 13 Jul 2023 14:23
    Bagikan  
Museum Rasifika yang Ada di Pulau Bali
museum rasifika (foto:pinterest)

DEPOSBALI-, Museum Pasifika adalah museum seni di Bali, Indonesia. yang menyajikan kebudayaan Asia dan Pasifik dan berbagai macam artefak budaya. Museum ini didirikan pada tahun 2006 oleh Moetaryanto P dan Philippe Augier.

Museum Pasifika menjadi salah satu museum yang menampilkan karya maestro-maestro kondang dari berbagai wilayah di dunia.

Melihat karya seni menakjubkan dari para seniman di berbagai wilayah Asia Pasifik.

Baca juga: Resep Membuat Nasi Goreng Bistik

Disuguhkan paviliun yang mewakili karya Indonesia, Italia, Belanda, Indo - Eropa, Indocina, Polinesia, Pasifik, Tapa, dan Asia.

Menampilkan berbagai kelas yang diadakan, seperti kelas melukis, tari tradisional Bali, dan membuat batik.

Alamat Kompleks Bali Tourism Development Corporation (BTDC) Area Blok P, Benoa, Kuta Selatan, Kabupaten Badung, Bali 80361

Selai Buka ⋅ Tutup pukul 18.00

Telepon(0361) 774935

ProvinsiBali

Dibuka Agustus 2006

Baca juga: Jenis Olahraga Untuk Tetap Awet Muda

 

Editor: Widya
Tags :
Museum
bali
    Bagikan  

Berita Terkait